Day: December 29, 2019

Persija Jakarta Jalin Kerja Sama Dengan Klub LaLiga Spanyol

December 29, 2019

Bola88news.com – Persija Jakarta resmi menggandeng salah satu klub La Liga Spanyol selama satu tahun ke depan. Klub tersebut adalah Deportivo Alaves. Kerja sama kedua pihak lebih fokus kepada pengembangan usia muda dan kepelatihan. Persija punya kesempatan mengirim pemain, dan pelatih ke Alaves. “Pengembangan youth development sangat penting bagi setiap klub baik itu dari sisi pelatih maupun pemain. […]

Read More

Batal ke MU, Mario Mandzukic Bakal Berlabuh ke Klub Ini

December 29, 2019

Bola88news.com– Spekulasi mengenai masa depan Mario Manduzkic memasuki babak baru. Striker Juventus itu diberitakan akan segera bergabung dengan klub asal Qatar di akhir pekan ini. Sejak awal musim 2019/2020 Mario Mandzukic sudah ramai diberitakan akan meninggalkan Juventus. Striker Timnas Kroasia itu tidak masuk dalam rencana Maurizio Sarri sehingga ia tidak bermain sedikitpun musim ini. Ada beberapa rumor terkait […]

Read More

Yaya Toure Sebut Liverpool Berpeluang Besar Jadi Juara EPL

December 29, 2019

Bola88news.com – Sebuah pengakuan dibuat oleh Yaya Toure. Mantan gelandang Manchester City itu menilai bahwa Liverpool saat ini adalah tim yang paling berpeluang keluar sebagai juara EPL musim ini. Sejak awal musim kemarin ada dua klub yang dijagokan bakal menjadi juara EPL. Mereka adalah Liverpool dan Manchester City yang musim lalu bersaing ketat hingga akhir musim untuk menjadi juara. Namun dalam […]

Read More

Mikel Arteta: Sudah Jelas, Saya Ditunjuk Arsenal Untuk Raih Trofi

December 29, 2019

Bola88news.com – Manajer baru Arsenal, Mikel Arteta mengakui, para petinggi The Gunners menunjuknya untuk menjadi nahkoda skuad dalam rangka memenangkan perburuan gelar juara. Arteta ditunjuk untuk menjadi manajer permanen Arsenal pada Jumat lalu setelah mencuat spekulasi selama sepekan penuh yang menyatakan dia akan mengambilalih posisi Unai Emery, pelatih sebelumnya. Mantan gelandang Arsenal ini, yang bermain bagi klub dari 2011-16, akhirnya benar-benar […]

Read More

Ivan Gazidis: Kami Berusaha Bangun Kembali Dinasti AC Milan

December 29, 2019

Bola88news.com – Chief executive AC Milan, Ivan Gazidis menyatakan, pihaknya saat ini terus berjuang untuk mengembalikan kejayaan yang pernah dimiliki Rossoneri di masa lampau. Seperti diketahui, Milan pada pekan ini baru saja merayakan hari jadi mereka yang ke-120. Dalam acara itu, Gazidis menuturkan ambisi para petinggi Milan. “Milan memiliki rekor kejayaan dan juara secara luar biasa, termasuk tiga pemain bintang yang […]

Read More

Marc Marquez Girang Bisa Satu Lapangan dengan Lionel Messi

December 29, 2019

Bola88news.com – Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, menjadi tamu istimewa pada duel Barcelona versus Real Madrid di Camp Nou, Kamis (19/12/2019). Marquez mendapat kesempatan untuk menendang bola jelang kick-off. Juara MotoGP 2019 itu juga berkesempatan untuk bercengkerama dengan bintang Barcelona, Lionel Messi. Marquez dan Messi bersalaman dan berpelukan. Marquez membagikan momen tersebut di akun instagramnya. Selain menandai […]

Read More

Salzburg Bangga dan Doakan Takumi Minamino Makin Sukses di Liverpool

December 29, 2019

Bola88news.com – Tak lama setelah Liverpool mengumumkan kepastian perekrutan Takumi Minamino, giliran klub asal sang pemain, Red Bull Salzburg, angkat bicara perihal kepindahan pemain bintangnya itu. Red Bull Salzburg, melalui situs serta media sosial resmi klub, melepas Minamino dengan pernyataan berkelas, Kamis sore WIB (19/12/2019). “Takumi Minamino mengambil langkah untuk jadi pemenang bersama juara bertahan Liga Champions dan […]

Read More

Jurgen Klopp Ungkap Alasan Merekrut Minamino ke Liverpool

December 29, 2019

Bola88news.com – Liverpool sudah memastikan perekrutan pemain asal Jepang, Takumi Minamino, pada Kamis sore WIB (19/12/2019). Meski begitu, sang pemain baru bisa gabung pada 1 Januari 2020 begitu bursa transfer musim dingin di Inggris dibuka. Proses kepindahan Minamino dari Red Bull Salzburg ke Liverpool terbilang cepat alias tak bertele-tele. Semua dimulai dengan ketertarikan sang manajer, Jurgen Klopp, begitu […]

Read More

Pep Guardiola Masuk Daftar Rencana PSG

December 29, 2019

Bola88news.com – Pemilik Paris Saint-Germain memiliki rencana menyusun tim impian. Salah satu cara untuk mewujudkan rencana itu adalah membajak Pep Guardiola dari Manchester City. Guardiola dinilai bisa membawa PSG ke level permainan yang berbeda. Klub ibu kota Prancis tersebut masih menargetkan untuk bisa mengangkat trofi Liga Champions. Itu artinya, Thomas Tuchel tentu bukan sosok yang dianggap tepat […]

Read More